slogan leutika prio

Dr. Hery Margono & Anne Gracia

Dr. Hery Margono & Anne GraciaE-Mail: sari_cookie[aT]yahoo.co.id

Dr. Hery Margono Pengusaha sekaligus praktisi periklanan yang meraih gelar doctor di Institut Pertanian Bogor (IPB) pada tahun 2005. Saat ini beliau menjabat sebagai Direktur Utama Kharisma Advertising yang dirintis sejak tahun 1990, Komisaris Utama Bee C




Daftar Buku

Jumlah buku:1

1. The Real Secret of Spiral Development Maturity
The Real Secret of Spiral Development MaturityOtak merupakan satu-satunya organ tubuh kita yang dapat terus berkembang jika diaktifkan. Malah otak kita lebih istimewa dari komputer manapun karena ia tidak melakukan processing dan penyimpanan seperti komputer. Otak kita mampu melakukan pengelolaan sumberdaya memori yang luar biasa dan mampu menyimpan dan mengolah informasi jauh lebih handal daripada komputer. Untuk mencapai kemajuan dalam hidup kita, syaratnya adalah dengan memaksimalkan kemampuan otak yang kita miliki. Otak seperti otot, baru akan berkembang bila sering digunakan. Seperti kita harus melatih otot fisik supaya kuat, kita pun harus melatih otot mental untuk membangun kecerdasan. Makin banyak belajar, makin banyak yang dapat kita pelajari. Akal pikiran tidak ada batasnya. Ia hanya mengalami kemandekan batas pada suatu masa dan ruang tertentu. Secara perlahan, dari masa ke masa, akal pikiran kita mengalami penyempurnaan. Inilah sejatinya konsep Spiral Development Maturity yang akan dibahas dalam buku buku Spiral Development Maturity ini. Pelebaran spiral itu adalah pengetahuan. Semakin banyak pengetahuan dan informasi yang diserap oleh otak kita, maka spiral yang kita miliki akan semakin membesar dan mencapai kematangan (sempurna). Dalam buku ini, Anda akan dituntun setahap demi setahap untuk memaksimalkan kinerja otak Anda agar dapat mencapai kesuksesan dalam delapan aspek kehidupan.

Leutika Leutika