slogan leutika prio

Tentang Bulan

Penulis: Ferry Ferdianto, S.T., M.Pd. Muchamad Subali Noto, S.Si., M.Pd. Dede Trie Kurniawan, S.Si., M.Pd. Dosen Matematika FKIP Unswagati Cirebon, Kategori: Kumpulan Cerpen
Tentang Bulan
Zoom
ISBN: 978-602-225-290-0
Terbit: Februari 2012
Halaman : 177, BW : 177, Warna : 0
Harga: Rp. 54.500,00
Deskripsi:
Mendengar kata bulan, pikiran kita akan terpaut kepada satelit alami satu-satunya yang dimiliki bumi. Ia menjadi metafora dalam keindahan. Seperti menjadikannya “Dewi Malam”. Atau, ungkapan “wajahnya yang berpendar seperti rembulan”. 

Sepertinya bulan juga akan berubah-ubah sesuai keinginannya. Ia akan berbentuk sabit saat kesepian. Karena itulah, tak urung para bintang kemudian mendekatinya untuk sekadar menerangi malam. Bulan pun bisa saja bersemi menjadi purnama. Itu di kala ia berada dalam puncak keegoisannya. Sampai-sampai wolfrine, sundel bolong, vampire, pocong, dan segala jenis makhluk fantasi lainnya hadir membenci purnama. 

Dalam arti lain, bulan juga merupakan jangka waktu yang terjadi. Ada Januari, Februari, dst pada penanggalan masehi. Atau dalam Tahun hijriah dikenal Muharam, Ramadhan, syawal, dsb. Pembagiannya pun beragam. Sehingga bagi sebagian orang mengenal adanya zodiac yang melambangkan sifat seseorang, jika terlahir pada bulan-bulan tertentu.

Download contoh buku: Download

Dilihat: 5427 kali.
Beli:   


Share |


Produk Sejenis

  • Pemulung Pesisir
  • Empat Musim Bauhinia Ungu
  • Senja di Pekuburan Rindu
  • Tertawa Dalam Seram
  • Ragam Cinta Bersama Zhira



Review

Belum ada review

Kirim Review

Nama:


E-Mail:


Review Anda:

Karakter: 



 

Leutika Leutika